Dalam percakapan sehari-hari khususnya dijawa tentu kita sering mendengar kata-kata ORANG, UWONG/WONG, URANG dan TIANG, tetapi apakah kita tahu asal muasal penyebutan kata-kata tersebut?, Kata-kata tersebut sudah dipakai oleh leluhur nusantara dari tanah asalnya di tiongkok, hingga sekarang kata-kata tersebut masih dipakai di daratan tiongkok selatan dan indochina, berikut penjelasannya...
Kata OR-ANG di sebut dalam Bahasa Indonesia, sedangkan dalam Bahasa Jawa disebut UWONG/WONG/TIANG dan dalam bahasa Sunda disebut UR-ANG
Semua yang disebutkan seperti OR-ANG, UWONG/WONG dan UR-ANG berasal dari kata 黃 HUANG
HUANG 黃 artinya KUNING EMAS, KUNING, SIMBOL BUMI, SIMBOL DARI PUSAT, SIMBOL DARI LELUHUR TIONGKOK (HUANG DI/HUANG TI), KIASAN UNTUK EMAS, KIASAN/SIMBOL YANG BERHARGA, SIMBOL KEMEGAHAN
黃 pinyin ; HUANG, baca ; HUANG/HWANG
Kanton dialek ; WONG
Hakka dialek ; VONG, HUIN, OI, OE
Min Dong (Fu-zhou/Fu-chow/Hok-Chow) dialek ; UONG(UWONG)
Min Nan (Hokkien) dialek ; NG, UIN, HONG, ONG, BONG, WE, UI/UY/OEY
Teochew dialek ; UONG(UWONG), UNG
Wu (Shanghainese) dialek ; HUANG, HUA/HWA, HUO, HUAN, HWAN, WAN, WON
Vietnam dialek ; HOANG, HUYN
Khmer/Cham dialek ; RANG
1. HUANG 黃 UNTUK KATA OR-ANG 夥黃
Kata OR (HOR) merupakan dari dialek Hokkien dari kata HOR / HUOR atau HUO 夥/伙 yang artinya JENIS DARI KELOMPOK ORANG, KELOMPOK ORANG, BANYAK, BERSAMA, PASANGAN
Sedangkan kata ANG (HWANG) dari kata HUANG/HWANG 黃 yang artinya KUNING (MENGACU KAISAR KUNING/HUANG DI LELUHUR TIONGKOK)
Jadi kata OR-ANG artinya JENIS KELOMPOK ORANG KUNING (YANG MENGACU DARI KAISAR KUNING/HUANG DI LELUHUR TIONGKOK)
Dalam sejarah dinyatakan bahwa NUSANTARA/ INDONESIA kususnya JA-WA(ZHOU-HWA) merupakan dari Kelompok/Ras Manusia Kuning(mongoloid).
Kata OR-ANG adalah perubahan bunyi dari HOR-HWANG, Begitu pula pengucapan UR-ANG di sunda (Jawa Barat) merupakan sepadan (sama) dengan makna kata OR-ANG.
Kata UR (HUER) dari kata HOR / HUER atau HUO 夥/伙 yang artinya JENIS DARI KELOMPOK ORANG, KELOMPOK ORANG, BANYAK, BERSAMA, PASANGAN
Seperti kata OR-ANG, kata UR-ANG juga merupakan perubahan bunyi dari kata HUER/HUR-HWANG
2. HUANG/HWANG SAMA DENGAN UWONG (UONG) / WONG 黃
Dalam tradisi JA-WA(ZHOU-HWA) kususnya Jawa tengah dan Jawa Timur penyebutan untuk “OR-ANG” adalah UWONG(UONG) / WONG
Kata UWONG (UONG) adalah dialek Min Dong (Fu-Zhou/Fu-Chow/Hok-Chow) dan Teochew, sedangkan WONG dialek Kanton yang merupakan dari karakter kata HUANG 黃
Jadi kata UWONG (UONG) yang dimaksud dalam ungkapan/sebutan tradisi JA-WA(ZHOU-HWA) adalah SEBAGAI ORANG KETURUNAN KAISAR KUNING / HUANG DI (LELUHUR TIONGKOK KAISAR KUNING YANG MENGUASAI WILAYAH PUSAT) SEBAGAI IDENTITAS DIRI DARI ORANG JA-WA(ZHOU-HWA)
Biasanya kata UWONG (UONG) diperjelas dengan kata JA-WA 周華
JA/JAU (ZHOU) 周 artinya KELUARGA/
KETURUNAN DARI DINASTI ZHOU
WA(HUA/HWA/HOA) 華 artinya YANG MULIA, YANG MEGAH
Jadi kata “UWONG JA-WA” 黃 周華 secara mendalam berarti SEBAGAI ORANG KETURUNAN KAISAR KUNING (HUANG DI/LELUHUR TIONGKOK) YANG DATANG DARI KELUARGA/KETURUNAN DINASTI ZHOU YANG MULIA/MEGAH
Kata OR-ANG, UWONG/WONG, UR-ANG mempunyai penyebutan lain tetapi makna dan arti sama yaitu ;
TIANG 長 SEBAGAI PENGGANTI KATA OR-ANG, UWONG/WONG
TIANG = ZHANG
TIANG / ZHANG 長 = TUMBUH, BERKEMBANG/MENJADI BESAR/MENJADI TUA, SENIOR, LEBIH TUA / KAKAK, TUAN, KETUA, PEMIMPIN, UNTUK TAMPILAN (CANTIK, BAGUS)
長 Pinyin ; ZHANG, baca ; CHANG
Kanton dialek ; ZOENG/JEUNG
Hakka dialek ; CONG
Min Dong (Fuzhou/Fuchouw/Hokchouw) dialek ; DONG/TONG, DIONG/TIONG
Min Nan (Hokkien) dialek ; T’NG, TIONG, TIANG, CHIANG, SHIANG
Teochew dialek ; DENG/TENG, CIANG/SIANG
Vietnam dialek ; TRUONG, TRUON, TRANH, TRANG
Kata ZHANG (Hokkien ; TIANG) digunakan sebagai penyebutan/panggilan yang ditujukan untuk pengganti kata “OR-ANG” dengan mengungkapkan rasa hormat atau yang di hargai yang digunakan di JA-WA(ZHOU-HWA).
Dalam masyarakat JA-WA(ZHOU-WA) kususnya di Jawa tengah dan Jawa Timur panggilan/sebutan untuk “OR-ANG” yang disebut TIANG.
Sering terdengar dalam ucapan dalam masyarakat JA-WA(ZHOU-WA) yaitu ungkapan “TIANG JA-WI”.
Kata JA-WI 周遺 dari kata JA(ZHOU) 周 yang artinya KERAJAAN/KAISAR DINASTI ZHOU dan..
Kata WI 遺 artinya PEWARIS atau MEWARISI
Kata TIANG JA-WI 長 周遺 artinya ORANG YANG MEWARISI (KETURUNAN) KELUARGA DINASTI ZHOU (DALAM HAL INI TERMASUK BUDAYA DAN TRADISI DARI DINASTI ZHOU)
Oleh.
真 皓腦內
Jan Honone/Zhen Haonuonei.
Editor.
Koh Tzu
Dalam diskusi santuy Group 覓 探以 MI TAN-I 道佑...
Komentar
Posting Komentar