Prasasti Gandasuli merupakan prasasti peninggalan Kerajaan Mataram Kuna ketika Wangsa Syailendra berkuasa. Prasasti ini ditemukan di reruntuhan prasada/Candi Gondosuli, di Desa Gondosuli, Kecamatan Bulu, Temanggung, Jawa Tengah. Yang mengeluarkan yaitu (Raja) Rakai Rakarayan Patapan Pu Palar.
Prasasti Gandasuli terdiri dari dua buah yaitu Gandasuli I (Dang pu Hawang Glis) dan Gandasuli II (Sanghyang Wintang), yang ditulis dengan bahasa Melayu Kuna dengan aksara Kaw-i /Jaw-i (Jawa Kuna), berangka tahun 792M. Teks prasasti Gandasuli II terdiri dari lima baris dan berisi tentang filsafat dan ungkapan kebebasan serta kejayaan Syailendra, sedangkan Gandasuli I berisi tentang peristiwa kedatangan seorang penguasa besar Dangpohawang yg berkunjung dan memberikan sedekah (barang2) untuk prasada/candi agung di gondosuli.
Tahun prasasti : 749 Ś = 7 Mei 827 M
Aksara : Kaw-i / Jaw-i (Jawa-kuna)
Bahasa : Melayu-kuna
Media : Batu. 19 belas baris tulisan.
Tempat temuan : Gandasuli, desa Pragaluh, kec.Bulu, Temangging Jwa-Tengah
Disimpan : Hilang? (tidak diketahui keberadaannya sekaran)
Referensi : Verbeek, 1891: 276; Brandes, 1913: III;Damais, 1952:A.11, 1955:
133-136, 1970: 34; Sarkar 1971:XI; Nakada 1982: I/15; Chistie,
2000:63
Trnaskripsi
13. gawai hyaŋ guru gowar
14. likhita kubha dangan
15. …. di pabwaya y da
14. daŋ pu (ha)waŋ glis cihna
15. ndati palupadi sima
16. nda //
referensi: https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbjateng/prasasti-gandasuli-i-dan-pu-hawan-glis-749-s-827-m/
Prasasti Gandasuli terdiri dari dua buah yaitu Gandasuli I (Dang pu Hawang Glis) dan Gandasuli II (Sanghyang Wintang), yang ditulis dengan bahasa Melayu Kuna dengan aksara Kaw-i /Jaw-i (Jawa Kuna), berangka tahun 792M. Teks prasasti Gandasuli II terdiri dari lima baris dan berisi tentang filsafat dan ungkapan kebebasan serta kejayaan Syailendra, sedangkan Gandasuli I berisi tentang peristiwa kedatangan seorang penguasa besar Dangpohawang yg berkunjung dan memberikan sedekah (barang2) untuk prasada/candi agung di gondosuli.
Tahun prasasti : 749 Ś = 7 Mei 827 M
Aksara : Kaw-i / Jaw-i (Jawa-kuna)
Bahasa : Melayu-kuna
Media : Batu. 19 belas baris tulisan.
Tempat temuan : Gandasuli, desa Pragaluh, kec.Bulu, Temangging Jwa-Tengah
Disimpan : Hilang? (tidak diketahui keberadaannya sekaran)
Referensi : Verbeek, 1891: 276; Brandes, 1913: III;Damais, 1952:A.11, 1955:
133-136, 1970: 34; Sarkar 1971:XI; Nakada 1982: I/15; Chistie,
2000:63
Trnaskripsi
- Swasti śakawarsātīta
- 749 jyestamāsa ti
- thi astami śuklapaksa
- wagai wāra hri pa
- hiŋ tatkāla (ta)ndda pu ha
- waŋ glis anakwbi sipirākhu
- t wiki (nga) naya hu
- minamahkan panliwattan
- 1 padamaran 1 pamapi(r)nya
- ngan 6 curi(ŋ) 1 nihan praca
- ktinda daŋ pu hawa(ŋ) glis
- tatra sāksī dapunta likha
13. gawai hyaŋ guru gowar
14. likhita kubha dangan
15. …. di pabwaya y da
14. daŋ pu (ha)waŋ glis cihna
15. ndati palupadi sima
16. nda //
referensi: https://kebudayaan.kemdikbud.go.id/bpcbjateng/prasasti-gandasuli-i-dan-pu-hawan-glis-749-s-827-m/
Komentar
Posting Komentar